-->

Penebaran Benih dalam budidaya Artemia salina

Benih yang akan ditebarkan pada tambak budidaya Artemia salina adalah nauplii Artemia yang berasal dari kista yang telah diteteskan dengan cara dekapsulasi. Untuk penebaran sebaiknya digunakan nauplii instar I, karena instar yang lebih tinggi lebih peka terhadap perubahan salinitas. Penebaran kista sebaiknya dilakukan pada sore hari dengan kepadatan 200 nauplii/liter dilakukan sore hari dengan kepadatan 200 nauplii/liter. ( Dirjen Perikanan Budidaya, 2003 ) Berdasarkan hasil pengamatan di Jepara benih yang terbaik adalah nauplii yang baru menetas pada stadium satu. Nauplius yang ditebar di tambak garam tersebut akan mengalami pertumbuhan dan terjadi perkembangbiakan. Oleh karena itu, selama dalam pemeliharaan harus dilakukan pemantauan perkembangbiakan artemia di tambak garam.



Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Our Akuntansi


0 komentar:

Post a Comment