-->

Mencatat Faktur Tagihan Penjualan Jasa

Pesanan yang dilakukan oleh pelanggan/konsumen telah selesai dikerjakan, maka perusahaan harus membuat faktur tagihan atas pesanan yang telah selesai tersebut. Lakukan tahapan berikut : • Pada jendela Command Centre, klik modul Sales.
• Klik tab Sales Register, pilih tab Order.
• Pada Search By, pilih Customer lalu pilih nama Pelanggan/konsumen. • Tentukan tenggang waktu yang akan ditampilkan.
• Pilih data transaksi yang akan dibuat faktur tagihannya.
• Klik Change to Invoice.
• Pada Date, masukkan tanggal pencatatan transaksi.
• Pada Customer PO#, isikan nomor faktur.
• Lengkapi data pendukung lainnya.
• Jika sudah selesai klik Record.




Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Our Akuntansi


0 komentar:

Post a Comment