Kerajaan-Kerajaan Islam di Kalimantan
Di samping Sumatra
dan Jawa, ternyata di Kalimantan juga terdapat beberapa
kerajaan-kerajaan yang bercorak Islam. Apakah kamu sudah mengetahui nama
kerajaan-kerajaan Islam yang tumbuh di Kalimantan? Di antara kerajaan
Islam itu adalah Kesultanan Pasir (1516), Kesultanan Banjar (1526-1905),
Kesultanan Kotawaringin, Kerajaan Pagatan (1750), Kesultanan Sambas
(1671), Kesultanan Kutai Kartanegara, Kesultanan Berau (1400),
Kesultanan Sambaliung (1810), Kesultanan Gunung Tabur (1820), Kesultanan
Pontianak (1771), Kesultanan Tidung, dan Kesultanan Bulungan (1731).
Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan
klik disini untuk berlangganan gratis via email, Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Our Akuntansi
0 komentar:
Post a Comment