-->

Proses Harmonisasi

Sifat komunikasi yang dilakukan suatu perusahaan untuk “disukai” dan memiliki citra yang baik oleh publiknya adalah menyangkut tentang hubungan yang harmonis. Profesor Melvin Sharpe, dalam Renaldi Kasali menyatakan ada lima prinsip untuk menjalankan hubungan yang harmonis yakni:
1. Komunikasi yang jujur untuk memperoleh kredibilitas
2. Keterbukaan dan konsistensi terhadap langkah-langkah yang diambil untuk memperoleh keyakinan orang lain
3. Langkah-langkah yang fair untuk mendapatkan hubungan tambal balik dan goodwill
4. Komunikasi dua arah yang terus-menerus untuk mencegah keterasingan dan membangun hubungan
5. Evaluasi dan riset terhadap likunganan untuk menentukan langkah atau penyesuaian yang dibutuhkan bagi social harmony



Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Our Akuntansi


0 komentar:

Post a Comment