-->

Tahapan pemanenan pada ternak penghasil daging

Kondisi yang perlu mendapat perhatian sebelum melakukan pemanenan pada ternak penghasil daging (broiler, ruminanisa, dan aneka ternak pedaging) adalah segera menghentikan segala macam pemberian obat-obatan dan antibiotik minimal 5-14 hari sebelum hari pelaksanaan panen, tergantung jenis obat dan antibiotiknya.  Penghentian pemberian obat-obatan dilakukan agar dalam tubuh ternak yang dipanen hanya mengandung residu atau sisa obatobatan serendah mungkin. Dengan demikian, ternak hasil panen yang merupakan  sumber pangan hewani sudah aman dikonsumsi, dapat dikategorikan terbebas dari sisa bahan kimia obat-obatan dan antibiotik.



Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Our Akuntansi


0 komentar:

Post a Comment