-->

TUGAS AKHIR : PANCASILA

Pancasila berasal dari bahasa Sansekerta dari India, menurut
Muhammad Yamin dalam bahasa sansekerta kata Pancasila memiliki 2 macam
arti secara leksikal yaitu :
 Panca artinya lima
 Syiila artinya batu sendi, alas/dasar ( peraturan tingkah laku yang
baik ).
Secara etimologis kata Pancasila berasal dari istilah Pancasyiila yang
memiliki arti secara harfiah dasar yang memiliki lima unsur.
Kata Pancasila mula-mula terdapat dalam kepustakaan Budha di India.
Dalam ajaran Budha terdapat ajaran moral untuk mencapai nirwana dengan
melalui samadhi dan setiap golongan mempunyai kewajiban moral yang
berbeda. Ajaran moral tersebut adalah Dasasyiila, Saptasyiila, Pancasyiila.
Pancasyiila menurut Budha merupakan lima aturan (five moral
principle) yang harus ditaati, meliputi larangan membunuh, mencuri, berzina,
berdusta dan larangan minum-minuman keras.

SELENGKAP NYA : PDF



Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Our Akuntansi


0 komentar:

Post a Comment