-->

Tata suara langsung atau live

Tata suara langsung (live) adalah suatu penataan dan pengaturan berbagai sumber suara atau bunyi melalui peralatan tata suara untuk diperdengarkan langsung kepada penonton atau pendengar (audience), baik suara itu diperkuat melalui penguat elektronik atau tanpa pengeras suara. Yang dimaksud tanpa penguat suara adalah hasil penataan suara tidak disalurkan melalui udara, tepi disalurkan melalui kabel dan terhubung dengan peralatan yang menempel ke pendengaran melalui earphone, headphone dll. Penataan suara langsung harus dilakukan dengan cermat dan sempurna karena hasil penataan suara, langsung disalurkan ke pendengaran. Misalnya penataan peralatan tata suara pada laboratorium bahasa, yaitu melakukan pengolahan warna suara pada audio player untuk didengarkan sendiri melalui earphone, atau headphone. Penataan suara untuk diperdengarkan kepada pendengar melalaui pengeras, membutuhkan pengetahuan dan pemahaman yang baik dari seorang penata suara. Penataan menjadi rumit ketika banyak sumber suara yang harus diproses, di dalam ruang atau di luar ruang, penoton terbatas atau tidak terbatas dan pemahaman terhadap peralatan yang hendak dipergunakan. 



Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Our Akuntansi


0 komentar:

Post a Comment