-->

Pencatatan Transaksi

Pencatatan transaksi umum (Journal Entry) dapat dilakukan dengan langkah sebagai berikut :
• Aktifkan Modul Account.
• Klik tombol Record Journal Entry, selanjutnya perhatikan isian field Date, sesuaikan pengisiannya dengan tanggal transaksi.
• Pada field Memo diisi dengan keterangan transaksi yang akan dicatat.
• Isi nomor perkiraan untuk transaksi di Debit selanjutnya untuk posisi Credit pada kolom Acct#. Cara mengisi nomor perkiraan yaitu dengan menempatkan penunjuk mouse dilanjutkan menekan tombol Enter. Pilih atau sorot nomor rekening yang dimaksud dilanjutkan dengan menekan Enter atau klik tombol Use Account.
• Isi angka atau nilai transaksi pada kolom Debit dan lalu isikan pada kolom Credit.
• Tekan tombol Record jika semua informasi untuk mencatat transaksi sudah benar.
• Klik tombol Cancel untuk keluar dari Record Journal Entry.



Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Our Akuntansi


0 komentar:

Post a Comment