-->

Pemodelan Teks Rekaman Percobaan bag 1

 
Pada Kegiatan 1 ini kamu akan diajak untuk mengenali dan memahami teks rekaman percobaan. Dalam pembahasan ini, teks yang dijadikan teks model rekaman percobaan teks berjudul “Percobaan Membuat Teleskop Sederhana”.

Tugas 1 Memahami Teks Rekaman Percobaan

Pada Tugas 1 ini kamu diharapkan dapat memahami struktur teks rekaman percobaan. Sebelum kamu memahami lebih mendalam mengenai pengertian dan struktur teks rekaman percobaan, berikut ini disajikan teks rekaman percobaan yang berjudul “Percobaan Membuat Teleskop Sederhana”. Teks “Percobaan Membuat Teleskop Sederhana” merupakan model dalam pembelajaran ini. Setelah membaca teks berikut, kamu diharapkan termotivasi untuk melakukan percobaan-percobaan yang dapat menjadi solusi dari permasalahan yang ada. Untuk itu, baca dan pahamilah makna teks berikut dengan cermat!







Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Our Akuntansi


0 komentar:

Post a Comment