Pembersihan lahan untuk menanam melon
Lahan
yang banyak sisa-sisa tanaman dari kegiatan produksi sebelumnya atau
rerumputan dan semak yang tumbuh pada lahan tersebut baik lahan darat
maupun sawah, pertama kali harus dibersihkan untuk memudahkan kegiatan
pengolahan tanah. Pembersihan lahan ini dapat dilakukan dengan
pembabatan, penggunaan herbisida , dan pencabutan. Cara pembersihan
lahan yang paling cepat adalah dengan cara membabat sisa tanaman, lalu
tanaman tersebut dikumpulkan disuatu tempat untuk dijadikan kompos, dan
kompos tersebut bisa dikembalikan ke lahan tersebut dalam bentuk pupuk.
Kompos yang diberikan akan meningkatkan mutu tanah dengan meningkatnya
kandungan bahan organik, maka bahaya kerusakan tanah dapat ditekan
Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan
klik disini untuk berlangganan gratis via email, Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Our Akuntansi
0 komentar:
Post a Comment