-->

Kontaktor 3 fasa


Menjalankan motor 3 fasa dengan putaran tertentu dapat menggunakan kontaktor 3 fasa. Bagan rangkaian pengendali dan rang kaian dasar seperti gambar  4. Bekerjanya sebagai berikut :
a. Kontaktor disambung dengan jala-jala
b. Tombol start ditekan, arus akan mengalir dari jala R – tombol start – tombol stop – kumparan magnit HC – OL – kembali ke jala T
c. HC bekerja menarik kontak-kontaknya.
d. Bila tombol start dilepas HC tetap menarik kontakkontaknya sebab arus dari jala R mengalir melalui : kontak MC – tombol stop – HC – OL kembali ke jala T.
e. Kontak-kontak lainnya menghubungkan arus jala-jala ke pesawat listrik.
f. Bila tombol stop ditekan, arus HC terputus maka kontak-kontaknya terlepas. Dengan demikian pesawat listñk terputus hubungannya, sehingga motor berhenti.



Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Our Akuntansi


0 komentar:

Post a Comment