-->

Menampilkan Ekspresi String Dengan Perintah Like

Dalam pencarian suatu ekspresi string dapat pula dilakukan secara variable dalam suatu ekspresi string lainnya, Microsoft Access 2002 menyediakan fasilitas query untuk melakukan proses tersebut yaitu dengan menggunakan operator LIKE. Dengan format penulisan:  ekspresi LIKE pola.




Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Our Akuntansi


0 komentar:

Post a Comment