-->

Silinder master dua torak ( tandem )

Silinder master dua torak ( tandem ) 



Cara Kerja Master Silinder Jenis Tandem  





Bila minyak rem di depan torak (I dan II) sudah penuh, minyak rem mengalir dari silinder ke reservoir melalui lubang .

Bila Terjadi Kebocoran

Silinder master jenis tandem, dengan sistem 2 sirkit sekarang banyak digunakan pada kendaraan untuk mengatasi kebocoran pada salah satu sistem rem, maka sistem rem yang lain masih bisa berfungsi.


Sistem Kontrol  

Sistem kontrol berfungsi untuk mengetahui kebocoran pada sirkit rem hidraulis





Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Our Akuntansi


0 komentar:

Post a Comment