-->

Penggunaan pewarna bibir (lipstick) dan lip liner

Penggunaan lipstick dengan bantuan kuas lipstick akan diperoleh warna yang merata. Sebelum mengaplikasikan lipstick lebih baik buat garis bibir dengan lip liner mulai dari tengah bibir atas ke samping kiri dan kanan juga bibir bawah, lalu isilah tengah bibir dengan lipstick lebih muda sedikit dari garis bibir yang telah dibuat dengan lip liner.



Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Our Akuntansi


0 komentar:

Post a Comment