-->

Pengoperasian Pelayanan Mesin frais CNC

1) Pengoperasian Pelayanan Manual Mesin frais CNC Setiap mesin cnc selalu mempunyai pelayanan manual, artinya mesin tersebut dapat dijalankan secara manual.  Pengoperasian manual masin CNC digunakan untuk melakukan pengefraisan manual dan penyetingan pisau. 

2) Pengoperasian Mesin Menggunakan Pelayanan Manu Dengan pelayanan manual, kita dapat melakukan pengefraisan kearah memanjang dan pengefraisan kearah melintang. Dalam pengoperasianya kita selalu harus memperhatikan tayangan digital yang ada pada display (sajian).

3) Menghentikan Aliran Arus Listrik pada Motor Asutan Pada awal mesin dihidupkan, keadaan motor asutan tidak dialiri oleh arus listrik. Tetapi apabila eretan digerakan baik secara pelayanan manual maupun pelayanan CNC, maka motor asutan akan segera dialiri arus listrik. Sedangkan motor asutan akan menjadi cepat panas apabila arus listrik belum dihentikan, apalagi motor dalam keadaan diam.
 
a) Menentukan Posisi Pisau Frais Untuk Persiapan Latihan Pemrograman Perlu diketahui bahwa titik awal / referensi berada pada sumbu ujung pisau frais.  Untuk mengatur posisi tersebut dapat dilakukan dengan metode yang sangat mudah yaitu dengan jalan mnyentuhkan pisau frais yang sedang berputar ke sisi atas,sisi kiri dan sisi belakang kepermukaan benda kerja.

b) Pengaturan Pisau frais ke Posisi Nol
(1) Pengaturan posisi nol pada sumbu
(2) Pengaturan posisi nol pada sumbu X
(3) Pengaturan posisi nol pada sumbu 
(4) Pengaturan pisau frais ke posisi awal program

4) Pengoperasian Pengendali / Pelayanan Program CNC Pelayanan CNC dapat dilakukan dengan melalui tombol-tombol pengendali yang ada pada papan pengendali. Pelayanan yang dapat dilakukan meliputi pembuatan program, modifikasi program, pengetesan program dan eksekusi program. 

a) Kecepatan Potong (CS) Kecepatan yang paling menguntungkan disebut kecepatan ekonomis. Kecepatan ini lah yang dipakai pada proses pemesinan. 
(1) Bahan pisau frais
(2) Besaran asutan
(3) Kedalaman pemotongan

b) Jumlah Putaran (S) Jumlah putaran mesin dapat dihitung dari data kecepatan potong dan diameter benda kerja melalui rumus sebagai berikut

c) Perhitungan Asutan Pada mesin frais CNC TU-3A kita dapat memprogram besaran asutan dalam mm/menit



Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Our Akuntansi


0 komentar:

Post a Comment