CONTOH SOAL SISTEM BIAYA TAKSIRAN
PT.ICHIBAN adalah sebuah perusahaan yang
bergerak dalm produksi tas yang diolah melalui satu departemen produksi. Dalam
menentukan anggaran biaya produksinya (budget of production costs), PT.ICHIBAN
menggunakan sistem biaya taksiran.
BBB
(raw material cost) Rp.4000
BTKL (direct
labor cost) Rp.3200
BOP (FOH) Rp.1800
Jumlah biaya
taksiran Rp.9000
Data produksi selama bulan Oktober 1999
adalah sebagai berikut :
Produk
jadi (finished goods) ditransfer ke gudang 1000
unit
Produk
dlm proses akhir (goods in process) 200 unit
Data lain yang berkaitan dengan produksi
selama bulan Oktober 1999 adalah:
·
Persed.awal Bhn Baku (beginning
raw material inventory) Rp.300.000
·
Pembelian Bhn baku (raw material purchase) selama bulan
Oktober yang dilakukan secara kredit adalah Rp.4.000.000
·
Persed.akhir Bhn baku (ending raw material
inventory) Rp.200.000
·
Produk yang terjual selama
bulan Oktober adalah sebanyak 90 % dari produk jadi.
·
Harga jual per unit Rp.11.000
·
BTKL (direct labor cost)
sesungguhnya Rp.3.250.000
·
BOP (factory overhead)
sesungguhnya Rp.1.810.000
Diminta :
Buatlah jurnal
yang diperlukan untuk mencatat semua transaksi yang terjadi selama bulan
oktober 1999 beserta perhitungannya.
Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan
klik disini untuk berlangganan gratis via email, Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Our Akuntansi
0 komentar:
Post a Comment